Nakita.id – Pembahasan mata pelajaran Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka masih berada di bab 4.
Seperti diketahui, materi yang dipelajari dalam bab ini adalah tentang transformasi geometri.
Sebelumnya, kita telah mempelajari subbab pertama kaitan matriks dengan transformasi, yaitu matriks yang berkaitan dengan pencerminan.
Agar lebih memahami konsepnya, yuk kita coba kerjakan soal latihannya.
Soal yang kita akan kerjakan adalah soal Mari Berpikir Kritis halaman 205 buku Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka.
Berikut ini penjelasan selengkapnya.
Mari Berpikir Kritis
Dapatkah kalian menemukan operasi matriks yang terkait dengan pencerminan terhadap garis x=k dan y=h?
Apakah kalian dapat menemukan matriks tersebut dengan cara yang sama pada kegiatan “Eksplorasi-Mencari matriks yang terkait dengan pencerminan?”
Carilah operasi matriks yang terkait dengan pencerminan terhadap garis x=k dan y=h berdasarkan Sifat 4.5 dan Sifat 4.6.
Petunjuk: Operasi matriks yang terkait dengan dua transformasi tersebut memiliki bentuk sebagai berikut.
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR