Nakita.id - Memang tidak mudah dalam memilih nama untuk calon buah hati.
Berbagai pertimbangan tentu perlu diperhatikan oleh Moms dan Dads.
Saat ini, ada banyak sekali pilihan nama terbaik untuk Si Kecil.
Salah satunya Moms dan Dads bisa memberikan nama bayi laki-laki dengan awalan huruf X.
Berikut beberapa ide nama bayi laki-laki awalan huruf X yang dikutip dari berbagai sumber.
1. Xaviero: Penyelamat
2. Xavier: Cerah
3. Xayvion: Terang, bagus sekali, rumah baru
4. Xanto: Keemasan
5. Xabier: Pembela manusia
6. Xi-wang: Harapan
Baca Juga: Ide Nama Bayi Laki-laki Kristen Awalan Huruf R 2024 Beserta Arti
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR