4. Biaya Sekolah Kapal Pesiar untuk Lulusan SMA-SMK, Pilihannya Ada 5
Melintasi samudra dengan kapal pesiar bukan hanya tentang liburan dan bersantai bagi beberapa keluarga. Tapi, ada sekolahnya juga bagi yang ingin menjadi kru kapal pesiar.
Sekolah kapal pesiar menawarkan kombinasi dari pendidikan akademis dan pembelajaran secara langsung, karena nantinya ada praktik yang harus dilakukan siswa.
Lalu, berapa biaya sekolah kapal pesiar? Bagi lulusan SMA-SMK yang ingin segera kerja tapi ingin memiliki keahlian, sekolah kapal pesiar solusinya. Ada sekolah kapal pesiar yang sampai mendapatkan penghargaan dari pemerintah juga, lo!
1. NCL Madiun
Lembaga kursus dan pelatihan (LKP) ini menawarkan program satu tahun sekolah perhotelan dan kapal pesiar. Terhitung, sudah ada 3.000 ribu alumni yang berhasil disalurkan kerja di kapal pesiar level internasional.
Biaya sekolah disini terbagi menjadi dua yaitu biaya administrasi sebesar Rp 200.00 dan biaya pendidikan sampai lulus sebesar Rp 13 juta.
2. Neptune Cruise
LKP ini pernah meraih penghargaan sebagai LKP berprestasi nasional Kemendikbud Ristek pada tahun 2018. Sistem pembelajarannya mengutamakan 80 persen praktek dan berstandar industri.
Biaya di LKP ini terbagi menjadi dua yaitu biaya pendaftaran sebesar Rp 200.000 dan biaya pendidikan sampai lulus sebesar Rp 13 juta.
Baca selengkapnya di sini
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR