Nakita.id - Pada 10 April 2024, umat Muslim di seluruh dunia merayakan Idulfitri 1445 H.
Momen Idulfitri hadir sebagai momen kemenangan karena telah menuntaskan ibadah puasa selama bulan Ramadan kemarin.
Maka, tak heran kalau hampir seluruh masyarakat merayakan kemenangan tersebut dengan caranya tersendiri.
Tak terkecuali di Indonesia, dimana Idulfitri kerap dirayakan dengan berbagai kegiatan.
Misalnya seperti kumpul keluarga, membagikan THR, memasak makanan lebaran, bahkan ada yang pergi ke Tanah Suci Makkah.
Berikut Nakita telah kumpulkan daftar selebriti Tanah Air yang merayakan Idulfitri 2024.
Penulis sekaligus aktor Raditya Dika membagikan momen kebersamaan lebaran bersama dengan keluarga kecilnya.
Berpakaian serba putih, Raditya Dika menulis caption "Eid Mubarak. ????".
Setelahnya, komika ini melanjutkan bahwa istrinya, Anissa Aziza, berasa memiliki tiga anak termasuk dirinya sendiri.
Banyak netizen yang turut mengomentari tingkah laku ayah dua anak ini.
Baca Juga: 8 Cara Efektif Mengatasi Anak Rewel Saat Silaturahmi Lebaran
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR