Nakita.id - Menjelang ujian akhir sekolah, peserta didik perlu melakukan beberapa latihan untuk mengerjakannya.
Kali ini akan dibahas beberapa contoh soal UAS SD kelas 5 semester 2 mengenai bangun ruang.
Berikut ulasannya yang bisa dijadikan bahan belajar.
Latihan Soal UAS Matematika
1. Jumlah rusuk yang dimiliki bangun limas segi empat adalah ....
a. 12
b. 8
c. 6
d. 18
Kunci Jawaban: B
2. Luas lingkaran yang berdiameter 28 cm adalah .... cm2
a. 1.028
b. 2.156
c. 616
d. 1964
Kunci Jawaban: C
3. Keliling persegi yang luasnya 100 cm2 adalah ....
a. 10 cm
b. 40 cm
c. 10.000 cm
d. 400 cm
Kunci Jawaban: D
4. Bentuk pecahan desimal dari 240 persen adalah
a. 0, 24
b. 24, 0
c. 2,4
d. 0, 240
Kunci Jawaban: C
5. Sudut yang ukurannya lebih kecil dari sudut siku-siku adalah sudut ....
a. Tumpul
b. Lancip
c. Simetris
d. Persegi
Kunci Jawaban: B
Baca Juga: Latihan Soal Matematika Kelas 4 SD Semester 2 Materi Bangun Ruang
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR