- Campurkan garam dengan sedikit air hingga membentuk pasta.
- Aplikasikan pasta tersebut pada noda membandel.
- Gosok dengan sikat atau spons hingga noda terangkat.
- Bilas dengan air bersih.
Bau tak sedap di kamar mandi sering kali disebabkan oleh bakteri dan jamur.
Garam memiliki sifat antibakteri yang dapat membantu menghilangkan bau tak sedap.
Moms bisa menaburkan garam di sekitar area yang berbau, seperti sekitar saluran pembuangan, dan membiarkannya beberapa saat sebelum dibilas.
- Taburkan garam di area yang berbau tak sedap.
- Biarkan selama 10-15 menit.
- Bilas dengan air bersih.
Kaca dan cermin di kamar mandi sering kali terkena noda air dan sabun.
Baca Juga: Manfaat Garam untuk Merendam Kaki, Solusi Sederhana untuk Kesehatan yang Optimal
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR