Nakita.id - Jamur pada karet kaca, seperti pada jendela atau mobil, tidak hanya membuat penampilannya tidak sedap dipandang tetapi juga bisa merusak karet jika tidak segera dibersihkan.
Jamur ini tumbuh di daerah lembab dan dapat menyebar dengan cepat.
Berikut ini adalah langkah-langkah efektif untuk menghilangkan jamur pada karet kaca dan mencegahnya kembali, mengutip dari Home Guides.
Sebelum membahas cara menghilangkan jamur, penting untuk memahami penyebab utamanya:
Kelembapan: Lingkungan yang lembap adalah penyebab utama pertumbuhan jamur.
Kurangnya Sirkulasi Udara: Area yang tidak memiliki cukup sirkulasi udara cenderung menjadi lembap, menciptakan kondisi ideal untuk pertumbuhan jamur.
Kebersihan yang Kurang: Karet kaca yang jarang dibersihkan atau sering terkena air hujan tanpa segera dikeringkan dapat menjadi tempat berkembang biaknya jamur.
- Sarung tangan karet
- Masker pelindung
- Sikat gigi bekas atau sikat kecil
- Spons atau kain lap
Baca Juga: Tips Membersihkan Jendela Kaca Rumah Supaya Tetap Bersih Berkilau, Mudah Diikuti
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR