3. Biaya Tes IELTS untuk Lanjutkan Studi atau Bekerja di Luar Negeri
Mengetahui biaya IELTS sangat penting bagi kalian yang ingin melanjutkan studi atau bekerja di luar negeri.
IELTS adalah tes yang dirancang untuk menilai kemampuan berbahasa Inggris seseorang dalam empat aspek: mendengar, membaca, menulis, dan berbicara.
Skor IELTS yang baik sering kali menjadi persyaratan utama untuk diterima di universitas luar negeri, memperoleh visa kerja, atau memenuhi kualifikasi profesi di negara berbahasa Inggris. Melasnir dari berbagai sumber, terdapat dua jenis tes IELTS, yaitu:
1. IELTS Academic
Diperuntukkan bagi mereka yang ingin melanjutkan studi di perguruan tinggi atau universitas di luar negeri.
2. IELTS General Training
Lebih umum digunakan untuk kepentingan imigrasi atau pekerjaan di luar negeri.
IELTS tidak hanya menguji kemampuan bahasa Inggris secara umum, tetapi juga menilai seberapa baik kalian bisa berkomunikasi dalam situasi akademis atau profesional.
Oleh karena itu, mendapatkan skor yang baik di IELTS dapat membuka banyak peluang karier dan pendidikan internasional.
Baca selengkapnya di sini
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR