- Rayyan: Artinya “pintu surga” atau “kenyang.”
- Zayd: Berarti “bertambah” atau “kemakmuran.”
- Alim: Artinya “berilmu.”
- Arti lengkap: Laki-laki yang diberkahi kemakmuran, ilmu, dan keberkahan.
- Yasir: Berarti “kemudahan” atau “kekayaan.”
- Fath: Artinya “kemenangan.”
- Ashraf: Berarti “terhormat.”
- Arti lengkap: Pria yang terhormat dengan kemenangan dan kemudahan dalam hidup.
- Khalid: Berarti “abadi.”
- Amin: Artinya “dapat dipercaya.”
- Rafan: Bermakna “kebahagiaan.”
Baca Juga: 9 Nama Bayi Laki-laki Islami Diambil dari Al-Quran Lengkap dengan Arti
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Aullia Rachma Puteri |
KOMENTAR