Nakita.id - Si Kecil sudah lewat usia 2 tahun tapi masih minum susu di botol, apakah ada bahayanya ya Moms?
Berbagai alasan pun muncul, diantaranya ada kekhawatiran dari Moms sendiri.
Terkadang ada Moms yang masih memberikan susu di botol, karena khawatir anak sulit mengadaptasi dengan menggunakan gelas.
BACA JUGA :Hindari 4 Kesalahan Fatal ini Saat Membersihkan Botol Susu Si Kecil, Awas Penyakit Mengintai
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
KOMENTAR