Namun hasil jadi kue pengantin tersebut masih disembunyikan dari publik.
Hingga tiba saatnya pernikahan kerajaan itu barulah Royal Wedding Cake ini diperlihatkan kepada khalayak ramai.
Kue pengantin yang indah itu diunggah melalui akun resmi kerajaan pula.
BACA JUGA: Puasa Pertama, Begini Ngabuburit Ala Berllian Marsheilla
"Kue pengantin harus disajikan di bagian penerima tamu.
Ini dirancang oleh Claire Ptak dan fitur sirup elderflower yang dibuat di kediaman The Queen di Sandringham dari pohon elderflower milik sendiri, serta kue bolu ringan yang diformulasikan unik untuk pasangan. #pernikahan kerajaan," tulis akun tersebut sebagai keterangan.
Terlihat indah dan lezat, kue tersebut pun dibuat dengan berbagai bahan-bahan pilihan, Moms.
Untuk membuat Lemon Elderflower, Claire membutuhkan 200 buah Amalfi Lemon, 500 butir telur organik dari Suffolk, 20 kg mentega, 20 kg tepung, 20 kg gula, dan 10 botol Sandringham Elderflower Cordial.
Dengan bahan sebanyak itu, Claire dapat membuat kue pengantin yang cukup besar yang kemudian disajikan untuk para tamu undangan.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR