6. Maskara
Untuk menghidupkan mata Meghan sebelum memberi bulu mata, Daniel mengaplikasikan Diorshow Iconic Mascara Shade Rich Black pada bulu mata asli Meghan.
harga Dior maskara ini sekitar 29.50 USD, atau Rp 417 ribu.
BACA JUGA: Luput dari Perhatian, Ternyata Ada 4 Kesalahan Teknis di Pernikahan Harry dan Meghan
Tak hanya Dior, Daniel juga mengaplikasikan maskara dari Honest Beauty di bulu mata Meghan.
Honest Beauty Truly Lush Mascara + Lash Primer ini memiliki harga 19.90 USD, atau Rp 281 ribu.
Hidupkan Ramadanmu dengan Berbagi Paket Hidangan Buka Puasa yang Ditemani Teh Manis Hangat
Source | : | harpersbazaar.com,amazon |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR