Nakita.id - Bagi Moms yang gemar merias wajah, tentu memerlukan ragam peralatan makeup untuk memulaskan ragam produk.
Seperti sikat alis, penjepit bulu mata, beauty blender, dan sebagainya.
Namun, ada begitu banyak peralatan makeup yang tentu bisa memakan tempat.
BACA JUGA: Moms, Stop Lakukan 3 Kesalahan Ini Supaya Memiliki Alis Zaman Now!
Dan sebenarnya tidak begitu dibutuhkan bila Moms lebih sering memoleskan sedikit riasan di wajah sebagai makeup sehari-hari.
Katey Denno, penata rias profesional yang sudah bekerja 10 tahun di bidangnya menyebutkan 4 alat makeup ini wajib dibawa kemana saja Moms.
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Source | : | mindbodygreen.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR