Keunikan serta gaya etnik yang diterapkan Ahmad Dhani pada dapur di salah satu villa pribadinya tersebut mendapat respons positif dari banyak warganet.
Melalui akun Instagram fanbase keluarga Anang Hermansyah @genk_ijo, banyak yang menjelaskan serta menyetujui bahwa dapur Mulan unik dan etnik.
BACA JUGA: Bernuansa Etnik, Yuk Intip Isi dan Desain Rumah Hanung Bramantyo
Seperti akun @mrs.urroya yang mengatakan jika dapur Mulan memiliki gaya seni yang tinggi, dalam komentarnya, ia menulis: Wahhh.... Main 2 k rumah cella kotak dong. Kek nya bukan kumuh deh. Tp lebih k konsep aja. Bkn nya dhani suka dgn barang antik yah. Lihat saja isian dpr nya. Barang lama semua. Dgn nilai fantastis.
Begitu juga dengan akun @dian_rosalinda yang mengatakan jika konsep vintage atau retro itu diterapkan di dapur Dhani: yang digunakan adalah barang barang kuno, antik yang dibiarkan sesuai aslinya (terkesan kusam, dekil, warna nya sudah terkelupas disana sini) tapi disitu nilai artistiknya. Temboknya, dapurnya disesuaikan dengan konsepnya. Dani ini berseni tinggi, disitu terlihat ada gebyok kuno, kursi kuno, lemari kuno. Jika orang berseni tinggi pengkolektor barang antik akan tau rumah dani ini mahal.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Instagram,nakita.id |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR