3. Sebagai toner
Toner dari garam ini sangat membantu bagi orang-orang dengan kulit berminyak dan rentan berjerawat.
Toner ini membantu dalam mengecilkan pori-pori, dan mengembalikan keseimbangan pH kulit.
Caranya, campurkan 2 sendok garam laut ke dalam air hangat.
Aduk hingga garam larut dan toner tercampur, dan sudah siap digunakan.
BACA JUGA: Pantas Nia Ramadhani Betah di Kamar Mandi, Lihat Saja Wujudnya!
4. Sebagai masker wajah
garam mengandung zat penghidrasi.
Ketika digunakan bersamaan dengan madu, maka akan menjadi masker wajah yang baik untuk menenangkan kulit.
Caranya, ambil 2 sendok teh garam laut dan tambahkan 4 sendok teh madu dan aduk rata.
Oleskan pasta ini pada kulit dan biarkan selama 10 hingga 15 menit.
Tahap akhir bilas dengan air hangat.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR