Jika lendir tidak putus atau elastis, berarti saat itu sedang terjadi masa subur.
Volume lendir yang lebih banyak dan kekentalannya yang berbeda sebetulnya dapat juga dirasakan.
Singkat kata, pada masa subur vagina biasanya terasa lebih basah.
Baca juga: Konsumsi 5 Zat Gizi Ini untuk Meningkatkan Kesuburan
3. Suhu Basal Tubuh
Peningkatan suhu menunjukkan adanya ovulasi. Peningkatan suhu ini menetap selama 3 hari.
Peningkatannya berkisar di angka 0,2 - 0,5° Celcius. Suhu itu disebut sebagai suhu basal tubuh, yaitu suhu tubuh dalam kondisi istirahat penuh.
Peningkatan suhu tubuh terjadi karena produksi hormon progesteron yang muncul segera setelah ovulasi.
Pemeriksaan meliputi pengukuran suhu tubuh setiap pagi pada waktu bangun tidur, dan dicatat pada suatu grafik khusus (bisa didapatkan dari dokter).
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
KOMENTAR