Nakita.id - Nazril Ilham, atau yang dikenal dengan Ariel Noah merupakan salah seorang musisi berbakat di indonesia.
Dengan bakat dan pesona yang ia miliki, Ariel berhasil menjadi idola masyarakat.
Karena menjadi idola masyarakat ini pula, semua kabar yang berhubungan dengan Ariel selalu dinanti-natikan.
BACA JUGA: Dinyanyikan oleh Ariel NOAH, Begini Serunya Pembuatan Video Klip Lagu Janger Persahabatan
Berbica mengenai kabar dari Ariel, baru-baru ini putri Ariel bernama Alleia, kembali menjadi perbincangan masyarakat karena semakin terlihat cantik.
Ariel Noah memang sempat merajut rumah tangga dengan seorang wanita bernama Sarah Amalia.
Dari pernikahan tersebut, Ariel dan Sarah dikaruniai seorang putri bernama bernama Alleia Anata Irham.
Sayang pernikahan Ariel Noah dan Sarah Amelia harus berakhir dengan perceraian pada tahun 2008.
Diketahui, kini Alleia tinggal bersama keluarga Ariel di Bandung.
Meski demikian, Alleia juga masih kerap menghabiskan waktu bersama ibu kandungnya.
BACA JUGA: Kenapa Guru Memberikan Tanda Ini Untuk Jawaban Hasil Ujian yang Benar? Begini Asal-Usulnya!
Kini, putri semata wayang Ariel Noah itu sudah tumbuh semakin besar.
Pada 5 Juni 2018, ia baru saja merayakan ulang tahun yang ke-13.
Acara ulang tahun tersebut diposting oleh tante dari Alleia lewat akun Instagram @aliyalatief.
Beranjak remaja, wajah cantik sang ibu ternyata diwarisi oleh Alleia.
Seperti inilah penampilan Alleia sekarang, Moms.
BACA JUGA: Potret Rumah Rp 19.3 M Milik Meghan Markle Sebelum Menikah, Tak Kalah Mewah Dengan Istana!
Wah Alleia cantik ya, Moms.
Source | : | grid.id |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR