1. Melindungi Diri
Tentunya melindungi diri saat cuaca panas adalah dengan menggunakan krim atau losion tabir surya.
Saat ini sudah banyak ditemukan generasi baru SPF yang super ringan, canggih dan menawarkan perlindungan yang solid.
Selain itu, jangan lupa lindungi bibir Moms saat cuaca panas dengan menggunakan lip balm yang mengandung SPF 15 atau lebih tinggi.
BACA JUGA: 3 Trik Tidur Nyenyak di Pesawat Saat Perjalanan Mudik Lebaran
2. Gunakan Pelembap
Jenis pelembap kulit yang dapat Moms gunakan pada cuaca panas adalah yang berbahan dasar dari air.
Pelembap yang berbahan dasar air sifatnya lebih ringan, selain itu bisa juga memberikan hidrasi yang tahan lama untuk kulit.
Serta sebagai bantuan instan ketika Moms mengalami kulit kering.
BACA JUGA: Inilah Langkah yang Tepat Agar Si Kecil Miliki Rambut Sehat dan Tebal!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | independent.co.uk |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR