Nakita.id - Satu dari sekian banyak selebriti yang merayakan lebaran dengan busana kembaran adalah Rio Stokhorst
Pasalnya mengenakan baju yang sama di momen lebaran sudah menjadi tradisi.
Bukan hanya ingin terlihat kompak, tapi cara yang satu ini dianggap mampu membuat mood jadi lebih baik.
BACA JUGA: Kerap Berperan Jadi Pasangan, Marshanda dan Rionaldo Stockhorst Sukses Mengaduk Perasaan Penonton
Di lebaran kali ini, Rio berserta keluarga kecilnya terlihat mengenakan baju berwarna ungu.
MuLai dari Rio, sang istri hingga ketiga anaknya kompak dengan warna baju yang sama.
Meski bukan baju yg terlihat glamor, penampilan keluarga Rio justru membuat netizen iri.
Baju yang dikenakan hanyalah busana sederhana, tapi indah untuk dipandang.
BACA JUGA: Bintik Susu pada Wajah, Begini Cara Menghilangkannya Secara Alami
Dalam akun Instagram miliknya, Rio pun memberikan ungkapan selamat lebaran bagi yang merayakan.
"Eid Mubarak 1439 H taqaballahu Minna Waminkum barakallahu fikum (emot Selamat)," dilansir Grid.ID dari akun Instagram Rio.
Menariknya, banyak warganet yang gagal fokus dengan penampilan keluarga Rio.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR