Nakita.id - Memakai eyeliner dapat membuat efek mata yang lebih besar.
Untuk itu, bila Moms memiliki mata yang sipit, atau kelopak mata yang kecil, sangat disarankan memakai eyeliner.
Tapi, eyeliner sendiri memiliki bermacam ragam ada yang berbentuk gel, pensil, dan cair.
Eyeliner cair biasanya digunakan di bagian kelopak mata bawah untuk memberikan kesan yang dramatis.
BACA JUGA: Sedang Tren, Alis Sempurna Tanpa Sulam dan Tato Pakai Alat Ini Moms!
Sementara untuk kelopak mata atas, Moms bisa gunakan eyeliner cair atau gel.
Khusus eyeliner cair, bagi pemula kerap sulit menggunakannya.
Karena cenderung jadi belepotan, dan tentu saja membuat riasan mata jadi berantakan.
Namun, ada trik menggunakan eyeliner cair bagi pemula tanpa menjadi belepotan.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR