Pada penderita diabetes, pankreas yang bertugas untuk menghasilkan insulin didalam tubuh kita, tidak mampu melakukan tugasnya, sehingga jika kebutuhan insulin tidak didapat, tubuh anak akan semakin drop dan terlihat loyo atau kelelahan.
Cirilain diabetes tipe 1 pada anak, sering didahului keluhan sakit perut berulang dan riwayat infeksi virus, seperti parotitis (atau gondongan), cacar air (cangkrangen), diare akut, dan flu singapura (HMFD), yang diikuti penyebaran virus sampai ke dan merusak pankreas.
BACA JUGA:Karena Ini, Sepertinya Verrel Bramasta Akan Tinggalkan Natasha Wilona
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Source | : | Tabloid Nakita,WHO,World Diabetes Foundation |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR