Hal itu diketahui dari unggahan Tanya di akun sosial media instagram pribadinya.
Tak hanya menunjukkan posisi Si Kecil Senja yang sedang tidur tengkurap, Tanya pun membagikan cara bagaimana ia membuat Si Kecil Senja tidur tengkurap.
BACA JUGA: Iko Uwais Tertidur Saat Beri ASIP, Potret Haru Dukungan Suami Pada Ibu
"Yang tanya gimana cara tengkurapin Senja kalau bobo. 1. Senja aku nen dulu, sampai pulas. 2. Biasanya nunggu sekitar 5 menit tidur, baru aku pindahin ke kasur dalam keadaan tengkurap. 3. Untuk waktu 5 menit itu tergantung kebiasaan anak kalian kalau deep sleep butuh waktu berapa lama," tulis Tanya dalam keterangan di instastory.
Kemudian, ketika Si Kecil Senja sudah terlelap tidur tengkurap dalam tempat tidur bayi, Tanya pun masih melakukan treatment agar Si Kecil Senja merasa nyaman saat tidur.
"Terakhir tepuk-tepuk. Kalau Senja lebih suka ditepuk-tepuk agak kuat hehe kalau tepukannya lembut dia kurang suka (emoji)," tambahnya.
Namun, meski Si Kecil Senja menyukai posisi tidur tengkurap, Tanya mengaku jika Si Kecil tidur dalam posisi tengkurap, harus ada ekstra pengawasan dari orangtua.
BACA JUGA: Sering Salah Pakai Foundation, Begini yang Benar Sesuai Jenis Kulit
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR