Nakita.id - Moms tentu sudah tak asing dengan fitur airplane mode, fitur berlogo pesawat ini bisa ditemukan di hampir semua jenis ponsel.
Mode ini sangat dianjurkan sebagai mode keselamatan, utamanya saat pengguna ponsel sedang bepergian dengan pesawat terbang.
Dengan mengaktifkan mode ini, pengguna dapat tetap menggunakan ponselnya tanpa khawatir akan mengganggu sistem komunikasi pesawat saat terbang.
Namun, ternyata tak hanya itu ada deretan fungsi ajaib mode pesawat yang belum banyak diketahui. Ini daftarnya!
BACA JUGA: Duh, Makanan Favorit ini Ternyata Tak Boleh Dikonsumsi dalam Pesawat
Menghemat baterai
Dengan mengaktifkan mode ini, sinyal ponsel akan berhenti dan hal ini ternyata berdampak pada daya baterai.
Secara otomatis baterai akan awet karena ponsel tidak bekerja penuh untuk menemukan sinyal, apa lagi jaringan internet.
Membantu kita fokus
Tak bisa dipungkiri, terlalu asyik dengan ponsel akan membuat kebanyakan orang lupa dengan lingkungan sekitarnya.
Moms dapat memanfaatkan mode pesawat, karena pesan yang masuk dan ragam aktivitas di media sosial otomatis akan terhenti.
Membaca pesan whatsapp tanpa ketahuan
Source | : | Digital Trends,dailydot |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR