Nakita.id - Apa yang dikenakan oleh keluarga kerajaan Inggris selalu menjadi sorotan bagi publik, termasuk dalam pemilihan aksesoris yang dipilih.
Namun, dari sekian banyak pembicaraan tentang gaya berbusana keluarga kerajaan, ada satu detail yang nampaknya sangat diabaikan: cincin di jari kelingking Pangeran Charles.
Tentu saja, pemakaian cincin ini bukan tambahan baru untuk tampilan Pangeran Charles.
BACA JUGA: Bikin Gemas! Putri Charlotte Lambaikan Tangan ke Camilla dan Pangeran Charles
Ia telah difoto mengenakan cincin itu sejak pertengahan 70-an, saat ia masih bersama Diana.
Mungkin Moms bertanya-tanya, sebenarnya cincin apa yang dikenakan Pangeran Charles?
Kulit Kencang dan Glowing dengan Ultherapy Prime, Teknologi Terbaru dari Nathalie Beauty Clinic
Source | : | goodhousekeeping.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR