Nakita.id - Kesedihan Denada hadapi anaknya menderita Leukimia mungkin bisa jadi pengalaman untuk orangtua.
Shakira Aurum, anak Denada Tambunan yang masih berusia 5 tahun harus terbaring di ranjang rumah sakit karena Leukimia.
Bahkan Shakira harus merasakan sakitnya pengobatan yang sudah dijalaninya selama 1,5 bulan ini di Singapura.
BACA JUGA: Tangis Denada Saat Ceritakan Anaknya Alami Leukimia di Usia 5 Tahun
Leukimia salah satu jenis kanker darah mematikan yang bisa menyerang siapa pun, khususnya anak kecil usia 3-5 tahun.
Sekali pun Moms dan Dads tidak memiliki garis keturunan penderita leukimia, bukan berarti terbebas dari penyakit ini.
Karena itu sangat perlu menghindarkan anak dan keluarga dari hal-hal yang memicu kanker darah.
Melansir dari Reader's Digest, ternyata salah penyebab leukimia bisa dari perabotan rumah tangga.
BACA JUGA: Anak Perempuan Ini Lumpuh Setelah Digigit Kutu, Jenis Ini Penyebabnya!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Kompas.com,Reader's Digest,America Cancer Society |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR