Nakita.id - Beberapa hari ini nama Iis Dahlia sedang menjadi perbincangan hangat di media maya.
Setelah sebuah video dimana Iis, Trie Utami dan Beniqno menjadi juri pada ajang pencarian bakat tersebar.
Warganet menganggap reaksi ketiga juri tersebut terhadap seorang peserta terlalu 'berlebihan'.
Namun dari ketiga juri tersebut yang paling disoroti adalah Iis Dahlia.
BACA JUGA: Iis Dahlia Banyak Dihujat Setelah Usir Peserta Audisi, Ternyata Ada Maksud Baik di Baliknya
Tidak hanya warganet saja, beberapa artis pun ikut membuka suara perihal permasalahan ini.
Salah satunya adalah penyanyi bersuara merdu Fatin Shidqia Lubis.
Dalam instagram story-nya Fatin mengungkapkan pemikirannya tentang cara juri memperlakukan pesertanya, Shofia Waode.
Mengetahui tanggapan dari Fatin ini, akhirnya Iis Dahlia balas mengomentari sikap penyanyi berusia 22 tahun tersebut yang dianggap 'kurang sopan'.
Terlebih Fatin mengaku sama sekali belum menonton video yang yang beredar secara utuh.
"Yang saya sesalin saya dikasih tahu orang-orang ada penyanyi yang namanya Fatin, yang saya kenal dia anak hasil dari perusahaan yang sams juga,
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | Instagram,tribunnews |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR