Nakita.id - Kabar tidak menyenangkan dari kerajaan Inggris beredar luas di media sosial dan staf kerajaan Inggris pada Jumat (20/7/2018).
Isu tersebut berisi tentang Pangeran Philip yang dikabarkan meninggal dunia.
Bahkan kabar tersebut sempat trending di Twitter.
Ratu Elizabeth II yang mendengar tentang berita bohong tersebut pun benar-benar marah.
BACA JUGA: Bukan Lewat Chat, Begini Cara Ratu Elizabeth II Sampaikan Pesan Rahasia pada Stafnya
Dilansir Tribun Solo.com dari The Sun, sang Ratu mengetahui isu tersebut setelah sejumlah staf kerajaan menanyakan kabar suaminya.
Saat isu tersebut beredar, Ratu Elizabeth II tengah berada di Kastil Balmoral, Skotlandia, sementara Pangeran Philip berada di Sandringham, Norfolk.
Menurut sumber kerajaan, saat mendengar berita bohong tersebut, Ratu Elizabeth langsung menghubungi suaminya dan berbicara sekitar 10 menit.
BACA JUGA: Bahagia dengan Ratu Elizabeth II, Ini Luka yang Dipendam Pangeran Phillip
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | tribun solo |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR