Nakita.id - Anemia adalah kondisi di mana kandungan hemoglobin di dalam darah rendah. Biasanya pengidap yang mengalami anemia akan menunjukkan gejala tekanan darah rendah.
Anemia sendiri sering terjadi pada wanita.
Simak penjelasan selengkapnya dari dr. Tirsa Verani, Sp.OG di video berikut.
Rahasia Masak Opor Lebaran Tanpa Santan yang Tetap Gurih, Creamy dan Rendah Kolesterol
Penulis | : | Indah Permatasari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR