Nakita.id - Penyanyi dangdut Lucinta Luna mengunggah keresahannya di akun Instagram pribadinya, @lucintaluna.
Melalui Instagram Story pada Jumat (10/8/2018), Lucinta Luna mengaku kecewa terhadap pelayanan studio fotografi bernama Deon Angkasa Studio.
Lucinta Luna menjelaskan saat dirinya datang, ia malah ditinggal oleh fotografer.
BACA JUGA: Tak Tampak di Pernikahan Panji Trihatmodjo, Beberapa Hari Setelahnya Terlihat Mayangsari Lakukan Ini
Sang fotografer, lanjutnya, meminta ia mengatur ulang jadwal pemotretan.
Padahal Lucinta sudah selesai merias diri.
"Sungguh mengecewakan. Pelayanan nggak ok. Sok potographer paling laris. Artisnya datang malah ditinggal. Make up udah full rambut full. Rugi bayar mahal stylish," tulis Lucinta Luna.
BACA JUGA: Jarang Dilakukan, Syahrini Pakai Busana Rp 100 Ribuan Seperti Ini Wujudnya
"Eh disuruh tukang poto abal2 ini reshedule (reschedule) besok," sambungnya.
Lucinta Luna menggambarkan kekecewaannya, namun satu sisi ia berharap sang fotografer bisa sadar akan kepercayaan klien pada dirinya.
Source | : | Instagram,tribun jakarta |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR