Nakita.id - Bila membahas kisah cinta artis Jessica Iskandar, masih terasa jelas diingatan mengenai pernikahannya dengan Ludwig Franz yang dibatalkan.
Pembatalan pernikahan tersebut terjadi pada tahun 2015.
Publik terkejut mengetahui pembatalan pernikahan itu, padahal Jessica dan Ludwig telah dikaruniai serang anak lucu bernama El Barack.
Dikutip dari TribunJakarta.com, ayah Jessica Iskandar memuji keberanian anaknya dalam menghadapi pengkhianatan Ludwig.
BACA JUGA: Bak Keluarga Bahagia, Intip 'Foto Keluarga' Richard Kyle, Jessica Iskandar dan El Barack
Padahal saat itu, Ludwig dibantu oleh empat orang pengacara sekaligus.
Meski begitu, Jessica tidak gentar dan tetap memperjuangkan hubungan dan anaknya.
"Wahh itu perjuangannya dia berani sekali," ucap Hardi.
"Dari Ludwig itu pengacaranya empat dari sini cuma satu, tapi dia (Jessica Iskandar) enggak pernah nyerah," tambahnya.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | Instagram,tribun jakarta |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR