Namun, bakteri tersebut bisa berakibat fatal bagi bayi atau individu dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah.
Menurut dokter Leong, pada kasus ibu muda tersebut, bakteri sudah menginfeksi plasenta, cairan ketuban, dan bayinya.
BACA JUGA: 3 Zodiak Ini Punya Keuangan Paling Buruk di Agustus Ini, Moms Termasuk?
Sebaiknya, ibu hamil menghindari mengonsumsi makanan berikut yang bisa berisiko sebagai tempat hidup bakteri Listeria monocytogenes.
Sebaiknya Moms mencuci bersih bahan-bahan makanan dengan air mengalir.
Selain itu, bagi ibu hamil sebaiknya mengonsumsi makanan yang sudah dimasak untuk mengurangi risiko terkontaminasi bakteri.
Source | : | worldofbuzz |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR