Sikap istrinya itu pun membuat Delon introspeksi diri dan merendah untuk meminta maaf pada Yeslin Wang.
Delon hanya bisa menyadari kalau dirinya sibuk bekerja, dan mungkin saja tanpa sadar cuek kepada istrinya selama ini.
BACA JUGA: Kisah Kakek 80 Tahun Nikahi Gadis Muda, Maharnya Uang Setengah Miliar Hingga 50 Pohon Cengkeh!
"Berusaha nurunin, aku berusaha minta maaf, di rumah aku introspeksi, iya mungkin aku banyak salah, aku banyak kerja, aku cuekin dia maybe," katanya.
Karena kesibukannya tersebut, Delon mengambil kesimpulan bahwa mungkin saja Yeslin Wang merasa kehilangan sosok suami.
Setelah suara Delon ini tersebar di media sosial, Yeslin Wang tampak beberapa kali menyinggung soal pencitraan hingga kebohongan di instagramnya.
Source | : | youtube,Instagram |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR