Nakita.id - Sama halnya dengan makan, tidur merupakan kebutuhan vital bagi setiap manusia.
Setelah seharian beraktivitas yang memakan waktu cukup panjang, tidur menjadi cara yang tepat untuk mengusir lelah.
Namun tahukah Moms, bila posisi tidur ternyata dapat mencerminkan kepribadian seseorang?
Dilansir dari elitedaily, Dr Robert Glatter, MD, asisten profesor pengobatan darurat di Lenox Hill Hospital, Northwell Health mengatakan "Bagaimana tidur kita mengungkapkan aspek penting tentang kepribadian kita."
BACA JUGA: Habiskan Akhir Pekan dengan Tidur, Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuh!
Posisi tidur menjadi bentuk bahasa tubuh seseorang, dan dapat digunakan sebagai cara untuk memahami dan mengenal diri sendiri dengan lebih baik.
Si Kecil Tak Mau Tampil? Ini Cara Mengatasi Anak yang Malu Tampil di Depan Umum
Source | : | elitedaily.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR