Pasalnya,kandungan fragrance pada kosmetik bisa berbahaya bagi kandungan.
Kandungan ini biasanya banyak terdapat dalam produk facial wash atau lotion tubuh.
Dokter Dendy Engleman, seorang dokter spesialis kulit mengatakan bahwa fragrance terbuat dari senyawa kimia lain yang berbahaya seperti paraben dan turunan benzena.
Senyawa-senyawa tersebut dapat memicu kanker dan juga iritasi kulit.
Baca Juga : Babe Cabita Unggah Foto Kocak Maternity Shoot, Antimainstream!
2. BPA
BPA atau bisphenol A sudah digunakan sebagai pembuat campuran produk plastik sejak tahun 1960-an.
Tapi, bahan ini sudah jarang dipakai lagi karena terbukti menimbulkan berbagai masalah kesehatan.
BPA biasanya terdapat dalam kemasan produk kosmetik yang mana bisa membahayakan kesehatan Si Kecil dan menghambat pertumbuhan janin.
Baca Juga : Gadis 14 Tahun ini Naikkan Berat Badannya Sampai 6 Kilogram, Alasannya Bikin Haru dan Bangga!
"BPA bisa mengganggu sistem endokrin, yang juga bisa memicu kanker payudara," tutur dokter Dendy.
Produk yang mengandung BPA sangat dilarang untuk digunakan oleh perempuan hamil karena janin yang dikandung bisa terpapar berbagai komplikasi.
Rayakan Ultah ke-10, Beautyhaul Berikan Diskon Hingga 90% dari Puluhan Brand Kecantikan di Beautyhaul Mart 2024
Source | : | Total Beauty |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR