Nakita.id - Moms pasti sudah tak asing lagi dengan sosok penyanyi cantik nan fenomenal Syahrini.
Telah 10 tahun berkaya di industri musik Tanah Air, Syahrini pun baru saja menggelar konser tunggalnya.
Bertajuk 10 Tahun Jambul Khatulistiwa "Journey of Syahrini", penyanyi cantik ini mengadakan konser super mewahnya.
Baca Juga : Mengadakan Konser dengan Harga Fantastis, Ternyata Isi Tas Syahrini Juga Mencengangkan!
Harga tiket konsernya pun cukup fantastis hingga ada yang dibandrol dengan harga Rp 25 juta.
Meski dijual dengan harga fantastis, namun tiket konser Syahrini ini pun dikabarkan habis dalam waktu singkat.
Konser ini sudah berlangsung di Ciputra Artpreneur, Jakarta pada 20 September 2018 kemarin.
Berbagai penampilan menarik dan banyak kejutan diberikan dalam konser ini.
Para penontonnya pun datang dari berbagai kalangan, Moms.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR