Campurkan 10 tetes minyak peppermint dengan 250 ml air.
Campurkan keduanya secara menyeluruh, lalu semprotkan di sekitar area yang dipenuhi kecoa.
Ulangi proses untuk mendapatkan hasil yang sempurna.
Lada, bawang merah dan bawang putih
Tak hanya menciptakan masakan yang menggoyang lidah, ketiga kombinasi bahan ini akan membuat kecoa enggan berkeliaran di dalam rumah.
Siapkan larutan bubuk lada, bawang merah dan bawang putih lalu campurkan dalam satu liter air.
Taburkan larutan di sekitar tempat yang sering dijelajahi kecoa, bau pedas ampuh membuat kecoa menyingkir.
Baca Juga : Konsumsi Bawang Merah Mentah Setiap Hari, Lihat Manfaatnya Untuk Tubuh
BERITA POPULER: Cara Daftar PKH yang Cair November 2024 hingga Alasan Andre Taulany Gugat Cerai Istri
Source | : | Times of India |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR