Nakita.id - Keinginan seluruh orangtua pada anaknya tentu ingin Si Kecil tumbuh sehat sesuai dengan usia mereka.
Akan tetapi, tak jarang Moms pun pasti menemukan beberapa kendala dalam tumbuh kembang Si Kecil.
Jika sudah seperti itu, maka Moms tidak boleh menyerah begitu saja, Moms harus tetap semangat merawat Si Kecil agar tumbuh kembangnya optimal.
Dari sekian banyak hambatan tumbuh kembang Si Kecil, masalah Si Kecil yang tidak mau makan dan tidak naik berat badan adalah contoh yang paling banyak dialami.
Baca Juga : Vendryana Ungkap Zayka Suka Ngemil, Berikut Panduan Camilan Sehat untuk Si Kecil
Salah satunya adalah selebgram Vendryana yang tak lain adalah istri dari kreator dan Benakribo.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Instagram,babycenter.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR