Baca Juga : 7 Manfaat Kesehatan Tak Terduga Daun Salam, Lebih dari Bumbu Dapur!
5. Masker untuk kulit berminyak dan berjerawat
-Ambil beberapa putih telur
-Campurkan dengan multani mitti sampai mendapatkan konsistensi yang baik
-Oleskan pada wajah dan biarkan mengering selama 15-20 menit
-Cuci muka sampai bersih
Masker ini membantu mengendalikan sekresi minyak kulit wajah, dan juga membantu menjaga semua masalah kulit.
Cobalah masker wajah telur yang alami ini dan dapatkan hasil yang mulus dan sehat.
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | Style Craze |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR