Nakita.id – Di sebuah diskusi, di grup WA sebuah komunitas Moms, yang juga diikuti dokter, “Dok, usia kandungan saya sekarang sudah 3 bulan lebih. Saat ini timbul perdarahan sedikit dari kemaluan.”
Tak sampai di situ si ibu yang galau ini juga menuturkan, “Namun menurut bidan yang memeriksa, diduga tak ada janin dalam kandungan saya.”
Setelah itu dia bertanya, “Mengapa ini bisa terjadi? Apa iya seperti kata teman saya, janin saya diculik jin?"
Moms, bagaimana menurut Moms jika hal itu terjadi pada diri kita?
Baca Juga : Informasi Kehamilan Sehat Bulan 4 : Rasakan Sensasi Gerakan Janin
Ibu mana yang tidak kecewa kehilangan janinnya. Apalagi di bulan-bulan sebelumnya ia sudah mengalami morning sickness alais ngidam.
Juga hasil test pack menunjukkan dirinya positif hamil.
Untuk diketahui, kondisi kehamilan yang dialami ibu tersebut memang terkesan tidak wajar.
Sudah diperiksa hamil, ada pembuahan, hasil test peck positif, bahkan dokter positif hamil, tapi tiba-tiba janin hilang entah kemana rimbanya.
Walau ajaib dan terkesan mistis, tapi hal tersebut tidak ada hubungannya dengan jin atau diculik jin, atau dikutuk juga disihir.
Baca Juga : Cara Mengukur Gerakan dan Tendangan Janin, Penting Diketahui!
Baca Juga : Informasi Awal Kehamilan : Perkembangan Janin Trimester Pertama
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR