Tanpa Disadari, 6 Hal ini Bisa Membahayakan Janin dan Kehamilan, No. 3 Sering Dilakukan

By Anisyah Kusumawati, Jumat, 23 Maret 2018 | 11:00 WIB
6 hal penyebab bahaya kehamilan ()

 

2. Mandi air panas

Walaupun terasa nyaman, namun mandi air panas tidak direkomendasikan bagi ibu hamil.

Ada kemungkinan bahwa peningkatan suhu tubuh dapat menyebabkan penurunan tekanan darah ibu.

BACA JUGA : Mudah! Inilah Titik-titik Pijat untuk Melancarkan Persalinan

Hal itu bisa menyebabkan keguguran, kelemahan, dan pusing.

Organisasi Layanan Informasi Teratologi (OTIS) merekomendasikan bahwa ibu hamil harus mempertahankan suhu di bawah 38 derajat celcius.

American College of Obstetricians and Gynecologists (ACOG) merekomendasikan bahwa ibu hamil tidak membiarkan suhu tubuh inti mereka meningkat di atas 39 derajat celcius.