Tanda-tanda Bayi Mengalami Pneumonia, Rentan Terjadi Pada Si Kecil!

By Anisyah Kusumawati, Rabu, 21 November 2018 | 14:08 WIB
Tanda bayi mengalami pneumonia (Freepik)

Pneumonia menyumbang sekitar 16% dengan risiko kematian lebih tinggi pada bayi dibawah 2 tahun.

Hampir setengah dari kematian pneumonia anak-anak terjadi karena polusi udara, termasuk polusi udara dalam ruangan.

Oleh karena itu berbagai gejala patut diperhatikan agar bisa menjadi ancang-ancang yang tertangani sejak dini.

Baca Juga : Sederhana! Inilah 6 Aktivitas Stimulasi Agar Bayi Cerdas

Inilah beberala gejala pneumonia pada bayi yang harus diwaspadai.