Dunia Siber Berbahaya untuk Anak, Ini Tips Memantaunya di Sosial Media

By Amelia Puteri, Jumat, 30 November 2018 | 17:07 WIB
Tips memantau anak menggunakan media sosial (iStockphoto)

Batasi penggunaan ponsel

Sama seperti Moms membatasi penggunaan komputer, dan TV, Moms dapat melakukan hal yang sama dengan ponsel.

Atur aturan untuk perangkat, hanya mengizinkan penggunaan ponsel pada jam-jam tertentu di malam hari atau setelah mengerjakan PR.

Jika Moms memiliki anak remaja yang mengemudi, atur mereka bahwa dalam keadaan apapun ponsel tidak boleh digunakan saat mengemudi.

Baca Juga : Akhirnya Kate Middleton Komentari Kehamilan Meghan Markle dan Bercerita Soal Ketiga Anaknya

Ajari mereka tentang online

Banyak anak-anak tampaknya tidak memahami keabadian dunia online.

Pastikan untuk menekankan kepada anak-anak apa itu jejak digital dan dampak pesan atau gambar yang tidak pantas dapat terjadi.

Sebagaimana dinyatakan dalam studi AAP, apa yang terjadi online tetap online.