Inilah Beragam Sinyal Tubuh Sebagai Tanda Awal Kanker, Sering Diabaikan

By Anisyah Kusumawati, Senin, 17 Desember 2018 | 20:15 WIB
Tanda awal tubuh terkena kanker (Freepik)

2. Kehilangan berat badan tanpa diet

Meski menurunkan berat badan adalah impian banyak perempuan, tanpa diet itu bisa menjadi indikator penyakit.

Selain itu, kenaikan berat badan secara mendadak juga, bisa jadi itu adalah indikasi awal penyakit kanker.

Baca Juga : Seks Anal Membuat Rentan Kanker Dubur, Ini yang Harus Diperhatikan

3. Sering sakit pada persendian

Nyeri sendi adalah salah satu gejala kanker tulang, terlepas itu sering atau tidak.

Sakit kepala tidak berarti Moms memiliki tumor otak, tapi lebih baik untuk mengevaluasinya dengan seksama.

Banyak kanker ovarium didiagnosis setelah sakit perut persisten. Dan kanker paru-paru bisa terlihat dari nyeri dada.