Muncul Memar Aneh Tanpa Rasakan Benturan? Waspada 6 Penyakit Ini!

By Amelia Puteri, Rabu, 19 Desember 2018 | 19:58 WIB
Memar berwarna ungu (sruilk/Shutterstock)

"Selain itu, orang-orang dengan hemofilia mungkin menderita pendarahan internal yang dapat merusak sendi, organ, dan jaringan dari waktu ke waktu."

Tanda-tanda gangguan ini termasuk mudah memar atau perdarahan berat dari luka kecil, gusi berdarah, mimisan, dan periode menstruasi pada perempuan.

Baca Juga : Freddie Mercury Meninggal Karena AIDS, Penting Tahu Cara Mencegahnya dengan Metode Ini

6. Sindrom Cushing

Penyakit ini berasal dari terlalu banyak hormon kortisol dalam tubuh.

Hormon diproduksi di kelenjar adrenalin, membantu mengatur tekanan darah dan sistem kardiovaskular.

Selanjutnya mengubah nutrisi menjadi energi dan merupakan kunci dalam respons tubuh terhadap stres, menurut Mayo Clinic.

Ini menyebabkan kulit tipis yang mudah memar, di antara banyak gejala lainnya, seperti gumpalan lemak di antara bahu, wajah bulat, dan tanda memar pada kulit.