Ini Dia 5 Tip Agar Dapatkan Multiple Orgasme Saat Berhubungan Intim!

By Soesanti Harini Hartono, Selasa, 14 November 2017 | 06:00 WIB
Orgasme Tingkatkan Peluang Kehamilan, Benarkah? (Dini)

Jadi, jangan takut apalagi malu menyentuh diri sendiri saat berhubungan seks atau gunakan mainan seks apa pun guna membantu Ibu mencapai orgasme lebih dahsyat.

4. Jangan terburu-buru.  Jika Ibu adalah tipe yang kompetitif dan memiliki banyak orgasme sebanyak mungkin, sebaiknya jangan cepat puas dengan orgasme cepat. 

Sebaliknya Ibu perlu memperlambat gerakan penetrasi agar kenikmatan bercinta tidak hanya didapatkan sendiri tapi juga pasangan. Semakin Ibu fokus pada orgasme itu sendiri, semakin kecil kemungkinan kita akan mencapainya. Jangan terlalu memaksakan diri, ya!

Baca juga : Orgasme Tingkatkan Peluang Kehamilan, Benarkah

5. Pastikan Ibu berada pada posisi yang tepat. Ibu pasti punya posisi andalan saat sedang melakukan masturbasi, maka saat berhubungan seks, posisi pencapaian orgasme bisa di mana saja dan kapan saja, bukan?

Untuk mendapatkan orgasme berulang, Ibu pasti berkeinginan untuk terus merangsang klitoris vagina. Cobalah bercinta dengan posisi doggy style atau posisi di mana Ibu berada di atas pasangan, sehingga klitoris selalu mendapat rangsangan, dengan satu atau lain cara.

Dengan cara ini, Ibu bisa memberi diri sendiri lebih banyak kesempatan untuk orgasme lebih dari satu kali. (*)