Ciri-ciri Anak Memiliki Kecerdasan diri atau Kecerdasan IntraPersonal

By Saeful Imam, Jumat, 8 Maret 2019 | 08:36 WIB
Ternyata orangtua dapat mengenali ciri-ciri anak memiliki kecerdasan diri atau kecerdasan intrapersonal (freepik )

Baju mana yang ingin dipakainya, mainan mana yang boleh dipinjamkan dan sebagainya.

Latihan ini bisa diperluas, misalnya orangtua meminta pendapat mana yang lebih enak untuk menu makan siang hari ini, apakah sup ayam atau soto daging.