Ereksi Terus Menerus, Sebagian Penis Pria Ini Diamputasi! Ini Penjelasan Medis

By Riska Yulyana Damayanti, Senin, 8 April 2019 | 07:15 WIB
Ilustrasi hubungan intim ()

Sebelumnya, seorang pria asal India hampir kehilangan nyawa karena mengalami ereksi tanpa henti selama 21 hari.

Tim dokter yang menangani menyebut kalau pria itu telat memeriksakan diri.

Jadi, meski operasi ‘menurunkan’ penis tersebut sukses, pria itu mengalami kerusakan jaringan penis, akibatnya pria itu mengalami impotensi permanen.

Baca Juga : Bukan Dibunuh, Pamit Beri Makan Ternak Pria Ini Tewas di Tepi Sungai, Terkuak Fakta di Baliknya

Tindakan medis yang diberikan biasanya berupa obat untuk menurunkan ketegangan penis.

Jika obat gagal, bisa dilakukan terapi lewat suntikan, jika masih gagal, maka operasi jadi solusi.