Perut Moms Sering Kram Selama Kehamilan? Awas, Bisa Jadi Pertanda Bayi dalam Kandungan Tidak Sehat!

By Poetri Hanzani, Sabtu, 13 April 2019 | 17:19 WIB
Ilustrasi kram saat hamil tanda bayi di kandungan tidak sehat (pixabay.com/StockSnap )

Nakita.id – Setiap Moms, pasti ingin janin di dalam kandungan tumbuh dan berkembang dengan sehat.

Maka dari itu, penting menjaga kesehatan bayi selama kehamilan.

Meski begitu, tentu ada perasaan khawatir bagaimana memastikan agar janin di dalam kandungan selalu sehat?

Ternyata, Moms bisa mendeteksinya sendiri lho.

Tubuh Moms yang menjadi "rumah" sang janin bisa mengindikasikan kesehatannya.

Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi

Janin dapat memberikan sinyal tentang kedaannya pada sang ibu saat Ia berada dalam kandungan.

Inilah tanda yang bisa jadi dapat mengindikasikan jika bayi dalam kandungan Moms tidak sehat.

1. Detak jantung janin yang lemah