Nakita.id – Berkeringat merupakan hal yang normal karena itu berarti permbuangan limbah dalam tubuh cenderung lancar.
Akan tetapi bagaimana ya kalau kita terlalu sering berkeringat bahkan saat cuaca sedang dingin-dinginnya?
Apakah Moms pernah merasakannya? Jika pernah Moms harus menyimak alasan lain kenapa tubuh mengeluarkan keringat berlebihan.
Baca Juga: Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Melansir dari drfarrahmd.com inilah beberapa alasan yang menyebabkan keringat berlebih pada tubuh.
1. Ketidakseimbangan hormon
Beberapa perubahan dan ketidakseimbangan hormon yang serius karena kehamilan, menstruasi, dan menopause penyebabnya.
Pada masa itu semua suhu inti tubuh akan meningkat dan melepas banyak kadar hormon progesteron.