Baca Juga: Tangan dan Kaki Anak Sering Berkeringat, Tanda Penyakit Jantung?
Tubuh akan mudah merespon seperti respon bahaya sehingga merangsang produksi keringat di beberapa bagian tubuh.
Seperti di telapak tangan, ketiak, dan kaki Moms.
Mengurangi asupan kafein adalah cara terbaik mengatasi ini.
Asupan kafein yang berkurang akan mengurangi jumlah keringat yang diproduksi oleh kelenjar apokrin Moms.
Baca Juga: Tak Perlu Panik dan Khawatir Saat Kepala Bayi Sering Berkeringat, Ini Alasannya Moms
4. Obat
Beberapa obat seperti penghilang rasa sakit, antidepresan dapat membuat Moms berkeringat lebih.
Itu sebabnya Moms bisa berkeringat tanpa alasan jika sedang konsumsi obat ini.
5. Kelebihan berat badan
Berat badan yang berlebih adalah faktor lain dan terbukti menyebabkan keringat berlebih.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | drfarrahmd.com |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR